
Rapolo Junius: ABT Ini Aliansi Bekasi Terpadu, Karena Selama 10 Tahun Terakhir Kota Bekasi Tercerai Berai
bekasi-online.com, Sabtu, 9 November 2024 - 11:47 WIB, SidikRizal

BEKASI KOTA, BksOL — Ketika kampanye Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah) Kota Bekasi mulai mendekati hari pelaksanaan, maka ujaran kebencian ataupun simpati dukungan jadi konsumsi publik di media online setiap harinya.
Baca juga: ABT Viral Di Pilkada Kota Bekasi Apa Artinya Asal Bukan Tri?
Demikian pula yang terjadi di kota Bekasi, ketika marak ujaran kebencian kepada petahana Tri Adhianto dengan jargon ABT yang artinya tentulah bukan Anggaran Biaya Tambahan, tapi Asal Bukan Tri.
Baca juga: Bahkan Ormas Fans Prabowo Saja, di Kota Bekasi Balik Dukung Paslon 01 RISHOL, Kemana Tri-Harris, RIDHO?
Lucunya Tim Pemenangan paslon (pasangan calon) Mas Tri Adhianto Harris Bobihoe, bukan mengabaikannya malah nanggapin dengan balasan pemasangan beberapa APK (Alat Peraga Kampanye) banner bertulisan ABT juga.
Aneh dan kontra produktif, apalagi ketika diplesetkan jadi Asal Bareng Tri. Sepertinya hal tidak lah penting untuk ditanggapi, tapi perlu untuk dipublikasikan. Hahaha.

Sementara ini Rapolo Junius, selaku ketua umum Aliansi Bekasi Terpadu (ABT) sejak awal acara deklarasi yang digelar sudah menyatakan berulang kali bahwa kepanjangan singkatan ABT nya tak ada kaitannya dengan makna negatif atau bahkan kampanye negatif, Asal Bukan Tri.
(...lanjut ke hal berikutnya...)
[■]
Reporter: Wan - TimRedaksi, Editor: DikRizal


Post a Comment
Silakan pos kan komentar Anda yang sopan dan harap tidak melakukan pelecehan apalagi yang berkaitan dengan SARA.
Terima kasih.
Wassalam
Redaktur BksOL